Mengenal Jenis Cinta

Oleh monica-dina-putriThursday, 15th July 2021 | 16:25 WIB
Mengenal Jenis Cinta

PINUSI.COM - Setiap orang memiliki perasaan seperti jatuh cinta, benci, bahagia, emosi, dan sedih. Perasaan ini bisa muncul terhadap diri sendiri maupun dengan orang lain.

Salah satu yang bisa kamu rasakan terhadap orang lain adalah cinta. Cinta bisa membuat kita merasakan kesedihan, kebahagiaan dan juga emosi.

Ini semua bisa kita rasakan tapi susah untuk kita mengungkapkan dengan kata - kata. Karena cinta yang sesungguhnya memang sulit di ungkap dan lebih akan terlihat cinta itu jika ada tindakan nyata bukan hanya sekedar omongan.

Seringkali kita merasakan jatuh cinta. Cinta kepada teman, cinta kepada keluarga, cinta kepada diri sendiri, atau bahkan pasangan.

Cinta terhadap seseorang juga memiliki faktor. Misalnya saja karena kamu mendapatkan sesuatu yang kamu anggap spesial kamu bisa terbawa perasaan.

Ternyata perasaan cinta kamu itu memiliki beberapa jenis.

Jadi jangan beranggapan perasaan itu hanya diberikan untuk kamu dan kamu dianggap lebih dari teman.

Jenis - jenis cinta yang perlu kamu ketahui adalah :

1. Cinta Penuh Gairah

Ini adalah cinta tentang romansa, gairah, dan ketertarikan. Hal ini menggambarkan suatu emosi yang mendebarkan yang akan timbul pada tahap awal suatu hubungan.

Nikmatilah kebersamaan kalian dan ketertarikan yang kamu rasakan saat kamu masih baru memulai merasakan cinta kepada lawan jenis kalian. Hal negatifnya cinta penuh gairah ini bisa menghilang begitu saja.

2. Cinta Sejati atau Cinta Abadi

Cinta abadi sering di anggap menajdi cinta yang praktis, atau cinta yang merujuk pada jenis cinta yang didasarkan pada tugas, komitmen, dan kepraktisan..

Walaupun ini berlaku baik untuk cinta yang akan masuk ke jenjang pernikahan atau cinta yang berkembang, hal ini juga dapat kamu lihat dalam hubungan jangka panjang dan kemitraan hidup seperti ketika kamu melihat pasangan tua yang telah bersama selama beberapa dekade.

3. Cinta Tanpa Pamrih

Cinta tidak memipamrih digambarkan sebagai cinta belas kasih yang bisa diberikan kepada semua orang.

Hal ini bisa kamu kembangkan dengan sadar tanpa perlu kamu mmeminta imbalan. Jenis ini merupakan cinta yang murni atau yang biasa disebut cinta tanpa syarat. Ini bisa kamu dapatkan dari keluarga.

Baca Juga: SUDAH LAKUKAN 3 CARA INI UNTUK MEMPERTAHANKAN HUBUNGAN?

4. Cinta Diri Sendiri

Cinta terhadap diri sendiri adalah hal yang sangat penting sebelum kamu mencintai orang lain. Kalau kamu saja susah dalam menajga kesehatan kamu sendiri bagaimana kamu ingin menjaga orang lain.

Para pejuang cinta ini dia jenis - jenis cinta yang perlu kamu tahu. Kira - kira mana yang kamu rasakan?

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta