Agnes Ada di TKP Bersama Mario Dandy Satrio? Polisi Dalami Perannya

Oleh indhlstnFriday, 24th February 2023 | 13:22 WIB
Agnes Ada di TKP Bersama Mario Dandy Satrio? Polisi Dalami Perannya

PINUSI.COM - Penyidik polres Jakarta Selatan masi melakukan pendalaman terhadap sejumlah saksi penganiayaan David. David seorang pelajar yang merupakan anak pengurus GP Ansor di Jakarta Selatan.

Diketahui David mendapatkan penganiayaan oleh Mario Dandy Satrio, anak Pejabat Ditjen Pajak yakni Rafael Alun Trisambodo yang merupakan Kepala Bagian umum Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Jakarta Selatan II. Kini Mario Dandy Satrio dijerat pasal 351 KUHP tentang penganiayaan dengan ancaman hukuman lima tahun penjara dan sudah ditahan.

BACA LAINNYA : Tidak Bermeterai, Venna Melinda Tolak Surat Kuasa Pihak Ferry Irawan

Dan kini sanksi S dan AG sedang diperiksa oleh penyidik polres Jakarta Selatan untuk mencari tahu apa peran mereka. Informasi yang ada AG adalah agnes. Agnes diketahui mantan pacar David dan kini menjadi kekasih Mario ternyata berada di tempat.

AG memberi laporan bahwa korban yang sedang berada di rumah teman nya, dan diketahui bahwa tersangka menghampiri korban membawa mobil Jeep Rubicon. Lokasi di Komplek Grand Permata, Ulujami. 

BACA LAINNYA : Doni Salmanan Dimiskinkan, Kesetiaan Istri Malah Jadi Sorotan

Wakastreskrim Polres Jakarta Selatan Kompol Henrikus Yossi mengatakan pihaknya telah melakukan ulah olah tempat kejadian perkara, dalam kasus penganiayaan terhadap David. Saat olah TKP penyidik menemukan bukti- bukti baru. Dan dari tempat kejadian, polisi telah membawa CCTV disekitar lokasi kejadian.

https://pinusi.com/uncategorized/ammar-zoni-terjun-ke-dunia-bisnis-irish-bella-fokus-urus-anak/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 5 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 3 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 2 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in an hour
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 25 minutes
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 minutes
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 2 minutes
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | 33 minutes ago
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | an hour ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta