Elza Syarif Kuasa Hukum Indra Tarigan Pertanyakan Barang Bukti Nikita Mirzani

Oleh JC_AldiThursday, 14th July 2022 | 11:03 WIB
Elza Syarif Kuasa Hukum Indra Tarigan Pertanyakan Barang Bukti Nikita Mirzani

PINUSI.COM, Jakarta – Elza Syarif pengacara kondang yang menjadi kuasa hukum Indra Tarigan telah mempertanyakan barang bukti yang telah diajukan oleh Nikita Mirzani di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

Elza Syarif mengaku dalam BAP yang ada di persidangan itu sangat jelas karena dari Insta Story Alin dan juga Thalia, akan tetapi kenapa pas di dalam persidangan itu bisa berubah.

“Kalo menurut BAP diambil dari Insta Story nya Alin dan Thalia. Dan kemudian enggak tahu kenapa bisa berubah, iya itu terserah dia (Nikita Mirzani),” ujar Elza Syarif di PN Jakarta Selatan, Rabu (13/07/2022).

Indra Tarigan juga mengaku sangat yakin dalam persidangan tersebut akan menang pada saat di tanya oleh awak media di halaman Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. “Insha Allah,” ucap Indra Tarigan sambal mengangkat kedua tangannya.

Elza Syarif juga menjelaskan, bahwa pada saat dimintai keterangan oleh majelis hakim keterangan Nikita Mirzani itu berubah dan juga telah di bantah oleh isa.

“Katanya dari Instagram nya, siapa ini, Instagram nya Isa maka dari itu saya minta buktinya, tapi dia bilang enggak langsung dia rubah di TV dan kemudian isa mengatakan bahwa saya tidak pernah melakukan itu di Instagram saya,” jelas Elza Syarif.

Indra Tarigan Kembali menekankan untuk kepada awak media Kembali mengecek perihal status Nikita Mirzani yang menjadi tersangka berubah menjadi saksi. “Dan jangan lupa satu ya kasus saya besok kalian cek, ke Polres masalah status dia (Nikita Mirzani) yang jadi tersangka bisa berubah menjadi saksi, tolong di cek besok oke,” tutup Indra Tarigan.

Terkini

Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 7 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 7 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 6 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 6 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 08:53 WIB
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 14:06 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta