Pasca Hijrah, Ini Doa Aming di Bulan Ramadan

Oleh anangfajarirawanFriday, 17th March 2023 | 13:37 WIB
Pasca Hijrah, Ini Doa Aming di Bulan Ramadan

PINUSI.COM - Komedian dan aktor, Aming Sugandhi, belakangan menjadi buah bibir lantaran penampilannya yang berubah setelah memutuskan hijrah.

CItra yang melekat dari seorang Aming tent sosok yang jenaka, karena kerap berpenampilan seperti wanita saat tampil di layar kaca. Tapi kini, dia memutuskan hijrah dan terlihat maskulin.

PINUSI.COM menemui pria kelahiran 7 November 1980 ini di sela-sela peluncuran acara “Hotman Paris Launching Single And Party”, di Gold Dragon, Senayan, Jakarta, Jumat (17/7)

BACA LAINNYA : Rhoma Irama Diberhentikan Kru Deep Purple, Karena Nyanyi Lagu Smoke on The Water

Pria yang dikenal publik saat menjadi pemain sitkom Extravaganza ini punya keinginan di jelang bulan Ramadan tahun ini, dia bisa melaksanakan ibadah umrah dan terus mendekatkan diri pada Sang Pencipta.

“Mudah-mudahan ya, maunya sih dalam waktu dekat, saat Ramadan mau pergi umrah. Atau paling lama setelah lebaran. Masih proses penyesuaian jadwal karena Alhamdulillah masih diberi rezeki pekerjaan sampai lebaran,” kata Aming.

“Kalau ditanya persiapan Ramadan, tidak ada persiapan yang gimana-gimana, tapi pengennya sih momen Ramadan ini bisa terus mendekatkan diri sama Allah dan lebih ingat mati,” sambungnya.

Aming menjadi sorotan setelah mengunggah foto dengan penampilan berbeda di akun Instagramnya. Dia membagikan foto dengan menggunakan baju koko dan peci.

Meski tidak jelas menyatakan dirinya sudah “hijrah”, namun Aming menuliskan keterangan di foto tentang harapannya untuk bisa istikamah.

https://pinusi.com/pintertainment/ini-alasan-gito-huang-ciptakan-lagu-untuk-hotman-paris/

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 5 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 3 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 2 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in an hour
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 12 minutes
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 11 minutes ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 11 minutes ago
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | an hour ago
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | an hour ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta