Indah Permatasari Merantau ke Jakarta Sejak SD untuk Bantu Bayar Utang Orang Tua, Netizen Makin Geram dengan Nursyah

Oleh lululatifaMonday, 20th March 2023 | 10:32 WIB
Indah Permatasari Merantau ke Jakarta Sejak  SD untuk Bantu Bayar Utang Orang Tua, Netizen Makin Geram dengan Nursyah

PINUSI.COM - Nursyah, ibunda Indah Permatasari, ramai dibahas oleh netizen. Salah satu penyebabnya, usai viral kabar Arie Kriting memberi rumah mewah untuk sang istri, Indah Permatasari.

Namun, lebih mengejutkannya lagi, kini sedang viral soal Indah Permatasari mengaku merantau ke Jakarta sejak SD, untuk membantu orang tuanya membayar utang.

Nursyah selalu membuat pernyataan yang menggegerkan di media sosial. Ia bahkan tegas menganggap suami Indah Permatasari, Arie Kriting, sebagai musuhnya.

Warganet pun sudah sangat geram dengan sikap Nursyah terhadap putri dan menantunya, Arie Kriting. Terlebih Indah Permatasari merupakan tulang punggung keluarga sejak masih sekolah.

BACA LAINNYA : Nani Wijaya Tersenyum dan Lambaikan Tangan Sebelum Embuskan Napas Terakhir

Pengakuan dari Indah Permatasari yang sudah bekerja dari SD itu kembali disorot oleh media. Indah Permatasari mengaku sudah bekerja dari kecil dan merantau ke Jakarta, lantaran ingin membantu keluarganya lepas dari utang.

Saat itu usia Indah Permatasari masih dibilang sangatlah muda. Namun ia nekat bertarung hidup di Jakarta yang keras.

BACA LAINNYA : Hidup Mewah, Sandra Dewi Akui Beri Anak Makan Pakai Ikan Kembung

Dengan begitu, akhirnya Indah Permatasari berhasil mengangkat derajat orang tuanya. Ia bahkan bisa menafkahi keluarganya yang berada di Makassar.

Tetapi pengorbanan Indah Permatasari saat itu seolah tak pernah dihargai oleh Nursyah. Terlebih, sang ibu, malah mengungkit perjuangannya untuk Indah saat belum jadi artis. Melihat pengakuan tersebut, para netizen pun semakin geram dengan Nursyah. (*)

https://pinusi.com/pinhealth/kolesterol-tidak-perlu-diobati-kenali-kolesterol-baik/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta