Dituding Tak Bayar Gaji Mantan Karyawan, Ini Sumber Kekayaan Tasyi Athasyia

Oleh SuneniSunday, 11th June 2023 | 19:00 WIB
Dituding Tak Bayar Gaji Mantan Karyawan, Ini Sumber Kekayaan Tasyi Athasyia

PINUSI.COM - Tasyi Athasyia, Youtuber yang identik dengan konten kuliner, kini menjadi perbincangan warganet, setelah muncul pemberitaan dirinya dituding tidak membayarkan gaji mantan karyawannya.

Hal ini menarik perhatian netizen. Sebab, kembaran Tasya Farasya ini sering kali mengunggah konten kemewahan dan dikenal sangat tajir.

Berikut ini empat sumber kekayaan Tasyi Athasyia:

1. YouTube

Tasyi Athasyia dikenal sebagai YouTuber yang mengunggah konten tentang masakan atau review makanan.

Saat ini jumlah subscribers Tasyi sudah mencapai 3,15 juta, dan diperkirakan pendapatan dari YouTube sebesar Rp235 juta hingga Rp825 juta per bulan.

2. Brand Ambassador

Tasyi juga memiliki penghasilan lain seperti menjadi brand ambassador.

Diketahui Tasyi menjadi brand ambassador dari produk air mineral terkenal di Indonesia, Crystaline Water, dan merek minuman teh bernama Yuba Tea.

3. Endorsement

Popularitasnya sebagai YouTuber memengaruhi jumlah pengikutnya di Instagram. Per 9 Juni 2023, Tasyi memiliki 1,8 juta followers.

Hal ini membuatnya memiliki kerja sama endorsement dengan berbagai brand dan produk di akun Instagram@tasyiiathasyia.

4. Butik

Tasyi Athasyia juga memiliki bisnis butik yang dibangun bersama suaminya, Syech Zaki. Butik tersebut dinamakan Hot Fix, dan sudah ia buka sejak Maret 2016. (*)

https://pinusi.com/pintertainment/rilis-ulang-lagu-biar-menjadi-kenangan-ahmad-dhani-gandeng-raisa/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 7 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta