Jawab Kabar Kedekatan Fuji dengan Asnawi, Haji Faisal: Enggak Ada Hubungan Apa-apa

Oleh maria-anitaFriday, 15th September 2023 | 06:00 WIB
Jawab Kabar Kedekatan Fuji dengan Asnawi, Haji Faisal: Enggak Ada Hubungan Apa-apa

PINUSI.COM - Fujianti Utami Putri dikabarkan sedang menjalin hubungan asmara dengan pesepak bola Asnawi Mangkualam. 

Haji Faisal, ayah Fuji, buka suara terkait kedekatan anak perempuannya dengan Kapten Timnas Indonesia tersebut. 

Haji Faisal mengaku sudah menanyakan kedekatan Fuji dengan Asnawi beberapa waktu lalu. 

BACA LAINNYA: Warga Tolak Proyek Rempang Eco City, Jokowi: Itu Cuma Salah Komunikasi, Masa Urusan Kayak Gitu Sampai Presiden

"Saya sudah menanyakan langsung ke anak saya," kata Haji Faisal dalam tayangan Seleb Oncam News, Kamis (14/9/2023).

Haji Faisal mengungkapkan, Fuji mengaku hubungannya dengan Asnawi hanya sebatas teman, dan belum ada hubungan spesial di antara keduannya. 

“Enggak ada hubungan apa-apa,” ujar Haji Faisal 

BACA LAINNYA: Derby Milan vs. Inter Milan: Sejarah Panjang Persaingan Si Merah dan Biru Italia

Haji Faisal juga memastikan akan mencari tahu latar belakang sosok pria yang mendekati putrinya.

Haji Faisal juga belum menyatakan dukungan, karena belum ada kepastian dari keduanya. 

"Sebelum Fuji membicarakan, menurut saya berarti seseorang itu belumlah begitu bulat di hatinya Fuji, karena belum berani menceritakan kepada orang tuanya, saya selaku orang tuanya."

"Jadi Fuji selalu bicara hasil pembicaraan-pembicaraan kita dengan dia, kadang-kadang juga menentukan sikapnya ke depan biasanya seperti itu."

“Jangan sampai nanti terkecoh lagi,” beber Haji Faisal. (*) 

https://pinusi.com/fuji-dan-asnawi-tepergok-malam-mingguan-bareng-asyik-makan-di-mal/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 7 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 6 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 08:53 WIB
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 14:06 WIB
Cara Mencetak Kartu Keluarga (KK) Secara Online dengan Mudah
Cara Mencetak Kartu Keluarga (KK) Secara Online dengan Mudah
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 13:31 WIB
Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Maret 2025: Keberuntungan dan Tantangan Menanti!
Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Maret 2025: Keberuntungan dan Tantangan Menanti!
PinTertainment | Thursday, 6th March 2025 | 12:22 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta