Sibuk di Dunia Politik, Camel Petir Kangen Bikin Lagu dan Berakting

Oleh ferdiFriday, 20th October 2023 | 11:00 WIB
Sibuk di Dunia Politik, Camel Petir Kangen Bikin Lagu dan Berakting
Penyanyi Camel Petir kangen kembali ke dunia hiburan. Foto: PINUSI.COM/Ferdi

PINUSI.COM - Penyanyi Camel Petir mengaku rindu kembali berkiprah aktif di dunia hiburan Indonesia.

Selain bernyanyi, pemilik nama lengkap Camelia Panduwinata Lubis ini juga kangen berakting di depan layar kaca.

"Aku ingin membuat lagu baru dan kangen akting depan layar kaca," ungkap Camel Petir saat ditemui di Jakarta Selatan, Rabu (18/10/2023).

Pelantun lagu berjudul 'Modus', 'Gadis Bukan Perawan', dan 'Cinta Kamu Cin' ini menyebut dirinya sudah kangen kembali berkiprah ke dunia panggung hiburan, dan ingin berkarya di ranah entertainment.

Termasuk, kegiatan rutinnya di ranah politik sebagai aktivis akan tetap dijalankan berbarengan.

“Iya, kangen aktif lagi di panggung hiburan, tapi ya bukan berarti enggak beraktivitas sosial politik lainnya, jadi harus tetap aktif juga, berbarengan aja,” sambung Camel Petir.

Di ranah akting, Camel Petir sempat bermain satu frame bersama Aziz Gagap dan artis lainnya dalam sebuah sinetron. (*)

Terkini

Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 7 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 7 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 08:53 WIB
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 14:06 WIB
Cara Mencetak Kartu Keluarga (KK) Secara Online dengan Mudah
Cara Mencetak Kartu Keluarga (KK) Secara Online dengan Mudah
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 13:31 WIB
Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Maret 2025: Keberuntungan dan Tantangan Menanti!
Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Maret 2025: Keberuntungan dan Tantangan Menanti!
PinTertainment | Thursday, 6th March 2025 | 12:22 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta