Dinda Hauw Dibilang Tak Cantik oleh Warganet, Rey Mbayang: Di Kamera Mana Aja Menurutku Selalu Cantik

Oleh sarahsalsabillaFriday, 12th January 2024 | 14:30 WIB
Dinda Hauw Dibilang Tak Cantik oleh Warganet, Rey Mbayang: Di Kamera Mana Aja Menurutku Selalu Cantik
Rey Mbayang menyebut Dinda Hauw sebagai wanita tercantik yang dia miliki. Foto: Instagram@dindahw

PINUSI.COM - Rey Mbayang kembali menanggapi komentar bernada negatif dari warganet.

Salah satu pengguna akun Instagram, me-reply Instagram story Rey dengan mengatakan istrinya, Dinda Hauw, tidak cantik.

"Dinda di kamera wartawan ga cantik," ujar warganet tersebut.


Tak disangka komentar itu ditanggapi oleh ayah dua anak itu.

 

Rey Mbayang pasang badan dengan memuji istri tercintanya.


Tak peduli apa yang dikatakan oleh orang lain, namun baginya Dinda Hauw adalah wanita tercantik yang dia miliki.

 

"Jika di matamu begitu, tidak mengapa... Karena Dinda di kamera mana aja menurutku selalu cantik."


"Dari Dinda aku melihat betapa mulianya proses menjadi seorang ibu, dari gadis, menikah, hamil, melahirkan, mengasihi," tulisnya.

 

Baginya, Dinda Hauw adalah sebuah anugerah yang didatangkan Tuhan untuk dirinya, dan hal itu sangat dia syukuri.

 

"She had been blessing and enjoying the process dan di mataku dia selalu luar biasa. Like a solo flower blooms into a beautiful garden, (Seperti sekuntum bunga mekar di taman yang indah)" tuturnya.

 

Dia mengagumi sosok Dinda Hauw yang dapat melewati setiap perubahan yang terjadi pada dirinya, setelah menikah dan mengandung. (*)

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 7 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 6 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 2 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in an hour
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 30 minutes
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | an hour ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 2 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 3 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 3 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta