Singgung Artis Cowok Pakai Aksesori Cewek di TV, Ivan Gunawan: KPI ke Mana Nih?

Oleh sarahsalsabillaMonday, 15th January 2024 | 01:00 WIB
Singgung Artis Cowok Pakai Aksesori Cewek di TV, Ivan Gunawan: KPI ke Mana Nih?
Ivan Gunawan sindir KPI. Foto: Instagram@ivan_gunawan

PINUSI.COM - Insiden Ivan Gunawan ditegur Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) gara-gara dianggap menormalkan busana dan aksesori perempuan dipakai laki-laki, berbuntut panjang.

Kini, sang desainer menyenggol KPI lewat sebuah video.

Ivan Gunawan mengunggah video sejumlah penyanyi, salah satunya Jirayut, manggung di acara televisi menggunakan headpiece dan earpiece, yang notabene identik dengan perhiasan buat kaum hawa.

 

Terang-terangan, Ivan Gunawan mempertanyakan mengapa KPI seolah diam saja, sedangkan penampilannya di program Brownis kena semprit. Bersama video tersebut, ia melontar sindiran tajam.

 

"Oh, ternyata boleh ya sekarang laki-laki pakai headpiece, earpiece."


"Bukannya headpiece dan earpiece accessories untuk perempuan, ya? @KPIpusat KPI ke mana, nih?” Cuit Ivan Gunawan dalam video tersebut.

 

Video ini diunggah di akun Instagram terverifikasinya, Sabtu (13/1/2024). Tak henti sampai di situ, Ivan Gunawan menulis status teks ringkas namun terasa sangat nyelekit.

 

“@kpipusat yuk kerja,” cetusnya, lalu menyematkan emotikon hati.


Unggahan ini dikomentari sejumlah artis. Robby Purba yang speechless hanya mampu menyematkan emotikon wajah ngakak. (*)

 

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta