Curtis Jones Diganjar Kartu Merah, Liverpool Ajukan Banding

Oleh Desi RahmawatiTuesday, 3rd October 2023 | 20:00 WIB
Curtis Jones Diganjar Kartu Merah, Liverpool Ajukan Banding
Liverpool mengajukan banding atas kartu merah yang diberikan kepada Cutis Jones. Foto: Instagram@curtisjr

PINUSI.COM - Liverpool  dikabarkan akan mengajukan banding, usai gelandang mereka, Curtis Jones, mendapatkan kartu merah dalam kekalahan kontroversial 2-1 di kandang Tottenham Hotspur, pada Sabtu 30 September 2023.

Curtis Jones dikeluarkan dari lapangan karena melanggar Yves Bissouma pada menit ke-27, berdasarkan hasil cek video asisten wasit (VAR).

Wasit Simon Hopper awalnya memberikan kartu kuning untuk Jones, lalu mengubah keputusannya, setelah melihat tayangan ulang di monitor.

Gelandang berusia 22 tahun tersebut mendapatkan sanksi larangan tiga pertandingan jika kartu merahnya tidak dibatalkan.

Jika kartu merah tetap diberlakukan, ia akan absen dalam pertandingan Premier League melawan Brighton and Hove Albion, Everton, dan Nottingham Forest.

Manajer Liverpool Jurgen Klopp mengungkapkan, ada faktor ketidakberuntungan pada tekel Jones yang membuatnya dikeluarkan dari lapangan.  

"Curtis menginjak bola dan tergelincir , bukan tekel yang buruk. Terlihat berbeda dalam gerakan lambat."

"Dia menginjak bola dengan kecepatan penuh dan tergelincir membuat kakinya melewati bola. Itu adalah sebuah ketidakberuntungan," ulas Jurgen Klopp. (*)

Terkini

Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
PinSport | Friday, 4th October 2024 | 18:19 WIB
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 18:09 WIB
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:56 WIB
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:34 WIB
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:20 WIB
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 11:25 WIB
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 11:13 WIB
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 10:53 WIB
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 10:44 WIB
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
PinTertainment | Thursday, 3rd October 2024 | 22:24 WIB