Genoa Pertahankan Albert Gudmundsson Meskipun Dapat Tawaran Tinggi dari Fiorentina dan West Ham United

Oleh robbySaturday, 3rd February 2024 | 00:01 WIB
Genoa Pertahankan Albert Gudmundsson Meskipun Dapat Tawaran Tinggi dari Fiorentina dan West Ham United
Genoa ogah jual Albert Gudmundsson di tengah musim. Foto: X@FabrizioRomano

PINUSI.COM - Genoa memutuskan menutup pintu bagi Fiorentina, West Ham United, dan klub lainnya, dengan menyatakan Albert Gudmundsson tidak akan dijual di tengah musim.

Batas waktu transfer adalah malam ini pukul 19.00 GMT di Italia, dan saat jendela transfer mendekati penutupan, Genoa tetap teguh dengan keputusannya.

Menurut laporan dari media Inggris DAZN, Fiorentina telah meningkatkan tawaran mereka menjadi 24 juta Euro, untuk meyakinkan Genoa melepaskan pemain internasional Islandia tersebut, selama jendela transfer musim dingin.

Meskipun tawaran tersebut naik dari Fiorentina dan minat kuat dari West Ham United, Genoa tetap kukuh pada keputusannya.

Fiorentina berharap bisa meyakinkan Genoa untuk melepaskan Gudmundsson, setelah kedatangan striker Vitinha dari Olympique Marseille, yang didatangkan dengan status pinjaman dengan opsi pembelian seharga 25 juta Euro.

Namun, Genoa tidak bersedia melepas Gudmundsson di tengah musim, mungkin dengan harapan untuk mendapatkan penawaran yang lebih menguntungkan pada musim panas nanti.

Pemain berusia 26 tahun ini telah mencetak 11 gol dan memberikan tiga assist dalam 22 pertandingan kompetitif untuk Genoa sepanjang musim ini. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta