Mohamed Salah Membaik Pasca Cedera Hamstring, Jurgen Klopp Pastikan Sang Striker Belum Siap Lawan Arsenal

Oleh fauzifSaturday, 3rd February 2024 | 03:30 WIB
Mohamed Salah Membaik Pasca Cedera Hamstring, Jurgen Klopp Pastikan Sang Striker Belum Siap Lawan Arsenal
Mohamed Salah ketika menjalani sesi rehabilitasi pasca-cedera hamstring, ketika membela Mesir di Piala Afrika, Kamis (1/2/2024). Foto: Instagram@mosalah

PINUSI.COM – Kabar baik datang dari Mohamed Salah, jelang laga lanjutan Liga Primer Inggris antara Liverpool melawan Arsenal, Minggu (4/2/2024).

Salah terpaksa kembali lebih awal ke Liverpool dari Piala Afrika, setelah mengalami cedera hamstring saat Mesir bermain imbang 2-2 dengan Ghana pada 18 Januari 2024.

Jurgen Klopp bersikeras Salah akan diizinkan untuk kembali ke Piala Afrika jika dia pulih sebelum turnamen berakhir, tetapi Mesir tersingkir dari kompetisi setelah kalah dari Kongo melalui adu penalti dalam pertandingan babak 16 besar.

Para penggemar Liverpool diberi harapan, setelah Salah mengunggah foto dirinya berlari di lapangan latihan pada Rabu sore.

Berbicara pada Hari Selasa, Klopp mengesampingkan Salah dari pertandingan krusial Liverpool di Liga Primer, melawan sesama pesaing gelar, Arsenal.

"Dia tidak siap untuk pertandingan ini, tidak siap untuk pertandingan berikutnya (melawan Arsenal).”

”Jadi dia mengalami cedera."

"Saya tidak yakin apakah ada kesalahpahaman pada awalnya."

"Dia cedera, dan cedera otot membutuhkan waktu.”

”Itu bisa saja jauh lebih buruk, tetapi dia tidak tersedia saat ini." ]

"Ia hanya sedang menjalani masa rehabilitasi,” tutur Klopp. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta