Bayer Leverkusen Bidik Bek Bologna Riccardo Calafiori

Oleh robbyFriday, 26th April 2024 | 21:00 WIB
Bayer Leverkusen Bidik Bek Bologna Riccardo Calafiori
Bayer Leverkusen dikabarkan tertarik boyong bek tengah Bologna Riccardo Calafiori. Foto: X@ForzaJuveEN

PINUSI.COM - Media Jerman Bild melaporkan, klub Bundesliga Bayer Leverkusen menunjukkan ketertarikan terhadap bek tengah berbakat milik klub Serie A BolognaRiccardo Calafiori.

Meski saat ini Calafiori bukan pilihan utama di Rossoblu, ia tetap dianggap sebagai aset berharga.

Juara Bundesliga musim ini, Bayer Leverkusen, sebenarnya lebih tertarik pada bek tengah dari klub La Liga Real Madrid, Rafa Marin, yang telah menghabiskan musim 2023-2024 sebagai pemain pinjaman di Alaves.

Walaupun demikian, Calafiori masih dipertimbangkan sebagai pilihan menarik oleh Leverkusen, dan Bologna diperkirakan tidak akan menerima penawaran di bawah 25 juta Euro pada musim panas ini.

Calafiori juga menarik perhatian beberapa klub Serie A, termasuk Juventus dan Napoli.

Bologna ingin memaksimalkan keuntungan dari setiap penawaran untuk Calafiori, terutama karena klub Swiss Super League FC Basel yang merupakan klub sebelumnya, memiliki klausul penjualan yang signifikan dari transfernya musim panas lalu. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta