Thiago Motta dan Roberto De Zerbi Jadi Kandidat Pelatih Barcelona

Oleh robbyMonday, 20th May 2024 | 23:00 WIB
Thiago Motta dan Roberto De Zerbi Jadi Kandidat Pelatih Barcelona
Manajer Bologna Thiago Motta menjadi kandidat untuk pekerjaan di FC Barcelona, bersama dengan Roberto De Zerbi yang akan meninggalkan Brighton and Hove Albion pada akhir musim ini. Foto: X/@7harry__

PINUSI.COM - Menurut media Spanyol Mundo Deportivo, pelatih Bologna Thiago Motta tetap menjadi kandidat untuk pekerjaan di FC Barcelona, bersama pelatih Roberto De Zerbi yang akan meninggalkan Brighton and Hove Albion pada akhir musim ini.

Direksi Blaugrana telah didesak untuk mempertimbangkan mantan gelandang Timnas Italia tersebut sebagai pengganti Xavi, jika dirinya meninggalkan klub pada akhir musim.

Motta telah diusulkan kepada direksi Barcelona oleh pihak luar.

Thiago Motta, yang berhasil membawa Bologna lolos ke kualifikasi Liga Champions untuk pertama kalinya musim ini, akan bertemu dengan presiden klub Joey Saputo pekan depan, untuk membahas masa depannya di Rossoblu.

Motta menegaskan ia belum mencapai kesepakatan dengan klub lain.

Namun, beberapa sumber di Italia mengeklaim, Motta akan menjadi pelatih baru bagi Bianconeri pada musim 2024-2025.

Sementara, Roberto De Zerbi juga disebut sebagai kandidat untuk pekerjaan di FC Barcelona.

Pelatih asal Italia ini akan meninggalkan Brighton setelah pertandingan melawan Manchester United yang berakhir 2-0 untuk kemenangan Setan Merah. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta