Masuk Radar Transfer Arsenal dan Tim-tim Arab Saudi, AC Milan Patok Harga 50 Juta Euro untuk Ismael Bennacer

Oleh robbyThursday, 28th March 2024 | 22:00 WIB
Masuk Radar Transfer Arsenal dan Tim-tim Arab Saudi, AC Milan Patok Harga 50 Juta Euro untuk Ismael Bennacer
Gelandang AC Milan Ismael Bennacer mungkin akan tersedia di bursa transfer. Foto: X@Footballogue

PINUSI.COM - Gelandang AC Milan Ismael Bennacer mungkin akan tersedia di bursa transfer, dengan ketertarikan yang datang dari Arsenal serta tim-tim di Arab Saudi.

Meski kontrak Ismael Bennacer berlaku sampai Juni 2027, situs Calciomercato.it mengeklaim Milan bersedia melepasnya dengan banderol sekitar 50 juta Euro.

Pemain Timnas Aljazair tersebut diboyong dari Empoli pada musim panas 2019 dengan biaya 17,2 juta Euro, dan baru-baru ini pulih dari cedera ligamen anterior, yang membuatnya absen selama enam bulan. 

Ia telah tampil dalam 15 pertandingan di semua ajang musim ini, dengan kontribusi satu asis.

Meskipun dari Liga Pro Saudi telah menunjukkan minat pada Bennacer, Arsenal tampaknya menjadi tujuan yang paling memungkinkan.

Pindah ke Arsenal berarti Bennacer akan kembali ke tim yang pernah menjadi rumahnya, di mana ia berada dalam skuad dari 2015 hingga 2017, sebelum dijual ke Empoli dengan harga 1 juta Euro pada musim panas 2017.

Rossoneri sendiri sudah memiliki beberapa opsi lain di lini tengah, termasuk Yacine Adli, Tijjani Reijnders, dan Yunus Musah, dengan Tommaso Pobega yang baru saja mulai kembali berlatih hari ini. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta