Cesc Fabregas Ajak Alexis Sanchez Bergabung dengan Como yang Baru Promosi ke Serie A

Oleh robbyFriday, 7th June 2024 | 21:00 WIB
Cesc Fabregas Ajak Alexis Sanchez Bergabung dengan Como yang Baru Promosi ke Serie A
Klub Lairani atau yang lebih dikenal Como 1907 baru saja naik ke Serie A, dan pelatih mereka, Cesc Fabregas, dikabarkan telah mengajak mantan rekan setimnya saat di klub La Liga, FC Barcelona, Alexis Sanchez, untuk bergabung dengan timnya. Foto: X.com/@Inter_Xtra

PINUSI.COM - Klub Lairani atau yang lebih dikenal Como 1907 baru saja naik ke Serie A, dan pelatih mereka, Cesc Fabregas, dikabarkan telah mengajak mantan rekan setimnya saat di klub La Liga, FC Barcelona, Alexis Sanchez, untuk bergabung dengan timnya.

Stiker timnas Chili saat ini berstatus bebas agen karena kontraknya dengan Nerazzurri akan berakhir pada 30 Juni. Namun untuk saat ini, Sanchez belum berniat pensiun dan ingin tetap bermain di Serie A musim depan.

Selama musim kompetisi bersama Inter, pemain berusia 35 tahun tersebut telah berhasil mencetak empat gol dan memberikan lima assist dalam 33 pertandingan.

Meski sempat dikaitkan dengan Parma, pakar transfer dari media Italia, Sky Sport Italia, Gianluca Di Marzio, menyatakan bahwa Sanchez mungkin akan bergabung dengan tim lain yang baru dipromosikan dari Serie B musim panas ini.

Di bawah bimbingan Fabregas, Como telah menunjukkan kemajuan dan pelatih ini akan senang jika bisa kembali bekerja sama dengan Sanchez, karena keduanya pernah bermain bersama di Barcelona antara tahun 2011 hingga 2014. Selain itu, karena Como juga terletak di wilayah Lombardy, Sanchez kemungkinan besar tidak perlu pindah rumah jika bergabung dengan klub ini. (*)

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 6 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 3 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 2 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta