Inter Milan Bidik Tiga Kandidat Potensial untuk Gantikan Tajon Buchanan yang Cedera

Oleh robbyWednesday, 24th July 2024 | 06:51 WIB
Inter Milan Bidik Tiga Kandidat Potensial untuk Gantikan Tajon Buchanan yang Cedera
Menurut laporan yang beredera, klub Serie A, Inter Milan sedang mencari pengganti yang tepat untuk bek sayap, Tajon Buchanan yang mengalami cedera saat sesi latihan di Copa Amerika, dan telah memperkirakan tiga kandidat potensial. Foto: X/@DiMarzio

PINUSI.COM - Menurut laporan yang beredera, klub Serie A, Inter Milan sedang mencari pengganti yang tepat untuk bek sayap, Tajon Buchanan yang mengalami cedera saat sesi latihan di Copa Amerika, dan telah memperkirakan tiga kandidat potensial.

Pemain timnas Kanada ini harus absen selama tiga hingga empat bulan ke depan sehingga membuatnya baru bisa kembali paling cepat pada akhir November.

Nerazzurri cukup tenang di awal bursa transfer musim panas ini, dengan hanya merekrut Josep Martinez, Mehdi Taremi, dan Piotr Zielinski, namun diperkirakan akan segera bergerak aktif untuk menjaga persaingan di Serie A.

Berdasarkan laporan dari media Italia, Corriere dello Sport, merinci bagaimana perusahaan investasi asal Amerika, Oaktree telah memberikan standar atau patokan pencarian yang jelas kepada Inter untuk mendapatkan bek sayap kiri baru dan mengecualikan semua pemain berusia di atas 30 tahun.

Nerazzurri telah mengidentifikasi tiga kandidat, dimulai dari pemain klub Premier Liga, Zenit St Petersburg, Robert Renan. Pemain asal Brasil yang berusia 20 tahun ini adalah talenta yang menarik dan terus berkembang, namun harganya mencapai setidaknya 20 juta Euro dan menjadikannya opsi yang mahal.

Jakub Kiwior dari klub Premier League, Arsenal adalah ide lain, namun mungkin akan sulit untuk menyepakati kesepakatan dengan klub asal London tersebut.

Lalu, Johan Vásquez dari Genoa juga masuk dalam daftar, namun mungkin memerlukan usaha lebih untuk meyakinkan transfernya. (*)

Terkini

30 Pemain Timnas Indonesia U-20 Siap Bertarung di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025
30 Pemain Timnas Indonesia U-20 Siap Bertarung di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025
PinSport | in 6 hours
Sempat Jadi Barang Favorit Emak-Emak Indonesia, Kini Tupperware Resmi Ajukan Bangkrut
Sempat Jadi Barang Favorit Emak-Emak Indonesia, Kini Tupperware Resmi Ajukan Bangkrut
PinNews | in 4 hours
Sosok Halil Fuad Alkatiri, Ayah dari Baim ' Cilik"
Sosok Halil Fuad Alkatiri, Ayah dari Baim ' Cilik"
PinTertainment | in 3 hours
Pestapora 2024 Siap Hadir dengan Ratusan Penampil, Jangan Sampai Terlewat!
Pestapora 2024 Siap Hadir dengan Ratusan Penampil, Jangan Sampai Terlewat!
PinTertainment | in 3 hours
Baim Cilik Puji Sang Kakak, Abay, yang Gantikan Peran Ayah di Hidupnya
Baim Cilik Puji Sang Kakak, Abay, yang Gantikan Peran Ayah di Hidupnya
PinTertainment | in 2 hours
Lucinta Luna Viral Usai Bertemu YouTuber iShowSpeed di Malaysia
Lucinta Luna Viral Usai Bertemu YouTuber iShowSpeed di Malaysia
PinTertainment | in 2 hours
Gempa Bumi Magnitudo 5.0 Guncang Kabupaten Bandung, Ancaman Sesar Lembang Nyata ?
Gempa Bumi Magnitudo 5.0 Guncang Kabupaten Bandung, Ancaman Sesar Lembang Nyata ?
PinNews | in an hour
'Susu Ikan' KKP RI Jadi Alternatif Pilihan Pemenuhan Gizi Protein
'Susu Ikan' KKP RI Jadi Alternatif Pilihan Pemenuhan Gizi Protein
PinNews | 14 hours ago
Kaesang Datangi KPK, KPK: Teman Kaesang Beri Tumpangan
Kaesang Datangi KPK, KPK: Teman Kaesang Beri Tumpangan
PinNews | Tuesday, 17th September 2024 | 17:06 WIB
Naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Resmi Disetujui Komisi III DPR RI
Naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Resmi Disetujui Komisi III DPR RI
PinSport | Tuesday, 17th September 2024 | 16:53 WIB