Argentina Vs Kroasia: Menang 3-0, Lionel Messi Lolos ke Final Piala Dunia 2022!

Oleh farizWednesday, 14th December 2022 | 16:17 WIB
Argentina Vs Kroasia: Menang 3-0, Lionel Messi Lolos ke Final Piala Dunia 2022!

Lionel Messi bisa mencetak rekor baru jika gol lawan Kroasia di Piala Dunia 2022. (AP/Ariel Schalit)

PINUSI.COM, Jakarta - Penampilan luar biasa Lionel Messi membawa Argentina menaklukkan Kroasia, 3-0, sekaligus menyabet tiket ke final Piala Dunia 2022. Namun sang kapten tetap rendah hati meski telah melewati pertandingan terhebat dalam kariernya.

Bermain di Lusail Stadium, Rabu (14/12) dini hari WIB, Lionel Messi membuka skor Argentina lewat tembakan penalti di menit ke-34. Julian Alvarez menambah keunggulan lima menit berselang lewat aksi individu dari tengah lapangan.

Meski usianya sudah 35 tahun, Piala Dunia 2022 ini akan menjadi turnamennya Lionel Messi. Setelah mencetak satu gol dan memberikan salah satu assist terhebat dalam sejarah sepak bola, pemain yang biasa dipanggil Leo ini berbicara kepada pers setelah peluit akhir.

BACA LAINNYA: Tidak Cuma Main Kembang Api, Ini Tradisi Unik Perayaan Tahun Baru dari Berbagai Negara

Setiap kali wartawan mendekatinya, dia menjadi sedikit bingung ketika dipuji sebagai yang terbaik. Leo selalu menghormati legenda dari masa lalu dan tidak pernah menyebut dirinya sebagai yang terbaik. Ketika ditanya apakah ini Piala Dunia terbaik dalam kariernya, Lionel Messi tetap pada gayanya yang merendah.

Sedikit yang akan meragukan Leo setelah ini, mungkin pendukung keras Real Madrid atau orang yang menganggap Cristiano Ronaldo lebih baik.

Tidak peduli siapa yang melawan Argentina di final, Lionel Messi telah menunjukkan penampilan terbaik di Piala Dunia 2022. Namun semua harus menunggu sampai hari Minggu untuk melihat apakah kapten Argentina dapat mengakhiri kisah dongengnya setelah begitu banyak upaya untuk mencapai puncak.

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta