Anda Suka Bersepeda? Berikut 5 Manfaat Bersepeda Di Pagi Hari

Oleh fauzifFriday, 16th December 2022 | 11:41 WIB
Anda Suka Bersepeda? Berikut 5 Manfaat Bersepeda Di Pagi Hari

Credit: Freepik (Duraking)

PINUSI.COM, Jakarta - Jika Anda baru ingin memulai bersepeda, ada baiknya mengetahui beberapa manfaat dalam bersepeda terutama pada pagi hari. Selain untuk meningkatkan kesehatan fisik dan mental, bersepeda merupakan aktivitas fisik yang mudah dilakukan serta ramah lingkungan. Nah, berikut adalah beberapa manfaat yang ketika bersepeda di pagi hari.

1. Memperkuat Otot Kaki

Bersepeda di pagi hari dapat meningkatkan otot-otot pada tubuh bagian bawah yaitu kedua kaki, terutama pada bagian paha depan, gluteus, paha belakang, serta betis.

https://pinusi.com/pinhealth/mengenal-lebih-jauh-operasi-bariatrik-berhasil-bikin-melly-goeslaw-langsing/

2. Menjaga Kesehatan Jantung

Kegiatan bersepeda juga merupakan olahraga kardio, itulah mengapa bersepeda di pagi hari dapat menjaga dan meningkatkan kesehatan jantung. Oleh sebab itu, disarankan untuk menggunakan sepeda sebagai kendaraan untuk ke tempat kerja, sekolah, atau tujuan lainnya dan tidak hanya ketika olahraga saja.

Baca Lainnya: "Jangan Terlalu Remehkan Kesehatan Mental. Bahaya!"

3. Meningkatkan Imun Tubuh

Olahraga apapun tentu saja baik untuk kesehatan tubuh, namun bersepeda dianggap paling menyehatkan daripada jenis olahraga lainnya. Beberapa studi mengatakan bahwa orang yang sering melakukan kegiatan bersepeda akan terlihat lebih bugar dibandingkan orang yang melakukan aktivitas fisik lainnya.

4. Mengontrol Berat Badan

Bersepeda juga dapat mengontrol berat badan dan juga membantu membakar kalori serta meningkatkan metabolisme tubuh

5. Menurunkan Resiko Depresi

Bersepeda pada pagi atau sore hari mampu membantu mengurangi stres, depresi, dan kecemasan. Bersepeda juga akan membuat bahagia dan menenangkan hati.

Untuk bersepeda dengan aman, mulailah melakukan pemanasan terlebih dahulu. Kayuh sepeda dengan lambat selama 5 sampai 10 menit pertama. Setelah itu, tingkatkan kecepatan sampai mulai berkeringat. Saat akan mengakhiri sesi bersepeda, luangkan 5 menituntuk memperlambat kecepatan bersepeda dan menenangkan diri.

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta