Ratusan Perusahaan Dilibas, Indonesia Juara 3 Turnamen Catur Dunia

Oleh CarrisaeltrTuesday, 23rd February 2021 | 23:06 WIB
Ratusan Perusahaan Dilibas, Indonesia Juara 3 Turnamen Catur Dunia

Ratusan Perusahaan dari 78 negara antusias mengikuti kejuaraan catur meski secara virtual

PINUSI.COM – Ratusan perusahaan, tepatnya 284 perusahaan—dari 78 negara ikut kejuaraan catur dunia, FIDE Online World Corporate Chess Championship 2021. Di kejuaraan prakarsa Federasi Catur Dunia (FIDE) ini, PTP Multipurpose, anak perusahaan dari PT Pelindo II, tampil mewakili Indonesia.

Kejuaraan ini berlangsung secara daring melalui zoom, situs Chess.com dan akun youtube chesscom. Meski terdapat 36 pecatur bergelar GrandMaster (GM) namun di ajang ini Indonesia berhasil menyabet peringkat ketiga.

Selama turnamen berlangsung, PTP Multipurpose menurunkan enam pecaturnya, yakni:
1. Muhammad Lutfi Ali, Master International
2. Masruri Rahman, Master Fide
3. Yansen Kawatu, Master Nasional
4. Gelar Sagara Dwitama, Master Nasional
5. Farid Firmansyah,Master International
6. Chelsie Monica Sihite, Woman Master International

Keenam pecatur itu dikumpulkan di Hotel Bigland Sentul. Tim ini dimanajeri oleh Rachmat Hidayat selaku VP Sumber Daya Manusia PTP Multipurpose dan juga didukung glangsung oleh Direktur Utamanya Drajat Sulistyo.

Sejak awal kompetisi tim merah putih selalu tampil maksimal. Namun langkah Indonesia harus terhenti di babak semifinal. Sementara, tim Grenke Bank asal Jerman tampil jadi juara kompetisi usai mengalahkan Sberbank di final.

"Ini adalah sebuah prestasi yang luar biasa dan membanggakan untuk PTP Chess Club yang berhasil meraih juara 3 dunia. Selamat teman-teman, kami sangat bangga dan akan selalu support" ujar Drajat dalam rilis persnya.

Terkini

Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 7 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 7 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 08:53 WIB
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 14:06 WIB
Cara Mencetak Kartu Keluarga (KK) Secara Online dengan Mudah
Cara Mencetak Kartu Keluarga (KK) Secara Online dengan Mudah
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 13:31 WIB
Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Maret 2025: Keberuntungan dan Tantangan Menanti!
Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Maret 2025: Keberuntungan dan Tantangan Menanti!
PinTertainment | Thursday, 6th March 2025 | 12:22 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta