Dikalahkan Bali United, Persija Kecewa

Oleh adminnews2Monday, 7th March 2022 | 14:28 WIB
Dikalahkan Bali United, Persija Kecewa

PINUSI.COM - Persija Jakarta harus mengakui keunggulan Bali United di pekan ke-29 Liga 1. Bermain di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Minggu (06/03/2022) malam, Macan Kemayoran kalah 1-2 dari Bali Unuted.

Gol Bali United dicetak oleh, Ilija Spasojevic (83') dan Lerby Eliandry (83'). Sedangkan Irfan Jauhari menjadi satu-satunya pencetak gol dari Persija.

"Pertandingan berjalan dengan baik. Pertandingan yang bagus karena kami jual beli serangan. Di babak pertama kami punya beberapa peluang yang sayang belum dapat dimanfaatkan dengan baik. Kemudian di babak kedua pun berjalan dengan baik, kami memiliki beberapa peluang," kata pelatih Persija, Sudirman usai pertandingan melalui daring.

Menurut Sudirman, ada beberapa kesalahan kecil yang akhirnya membuat timnya kalah dari Bali United. Ia pun berharap, kesalahan kecil tersebut tidak akan terulang di pertandingan berikutnya.

Sementara itu, pemain sayap Persija, Irfan Jauhari mengungkapkan, ia cukup kecewa dengan hasil yang diraih Macan Kemayoran. Irfan pun berharap, ke depan bisa lebih baik dan meraih kemenangan.

"Tim sangat kecewa karena dalam pertandingan ini kami menargetkan kemenangan. Tapi hasilnya kurang beruntung. Semoga ke depannya kami bisa meraih kemenangan," kata Irfan.

Persija saat ini menempati peringkat ke tujuh dengan 38 poin. Sementara Bali United masih kokoh bertengger di peringkat pertama di klasemen sementara Liga 1. (FE)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta