Undian Perempat Final Liga Champions, Real Madrid vs Chelsea

Oleh adminnews2Friday, 18th March 2022 | 22:30 WIB
Undian Perempat Final Liga Champions, Real Madrid vs Chelsea

PINUSI.COM - Undian babak perempat final Liga Champions 2021-2022 sudah dilakukan. Pengundian berlangsung di House of Europena Football, Swiss, Jumat, (18/03/2022) pukul 18.00 WIB.

Hasil dari undian tersebut cukup menarik. Di mana Chelsea yang berstatus sebagai juara bertahan akan berhadapan dengan pemilik 13 gelar Liga Champions, Real Madrid.

Manchester City akan berhadapan dengan Atletico Madrid. Sebelumnya di babak 16 besar, Atletico menyingkirkan Manchester United.

Villarreal akan bertemu Bayern Munchen dan Liverpool berhadapan dengan Benfica.

Selain undian perempat final, juga lakukan pengundian untuk jalur semifinal. Di mana pemenang ManCity vs Atletico akan berhadapan dengan Chelsea vs Real Madrid.

Sedangkan pemenang dari Benfica vs Liverpool bertemu Villarreal vs Bayern Munchen.

Leg pertama perempat final akan berlangsung pada tanggal 5 dan 6 April. Sedangkan leg kedua 12 dan 13 April.

Babak semifinal 27 dan 28 April serta 4 dan 5 Mei. Pertandingan final Liga Champions akan berlangsung di Stade de France, Prancis, 28 Mei mendatang.

Hasil undian perempat final Liga Champions:

  • Benfica vs Liverpool
  • Villarreal vs Bayern Munchen
  • Manchester City bs Atletico Madrid
  • Chelsea vs Real Madrid.

(AF)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta