PARALIMPIADE TOKYO 2020, SIMAK JADWAL ATLET INDONESIA

Oleh adminnewsTuesday, 24th August 2021 | 16:35 WIB
PARALIMPIADE TOKYO 2020, SIMAK JADWAL ATLET INDONESIA

Pinusi.com – Bersama 22 atlet Indonesia lainnya, Muhammad Fadli juga akan tampil di Paralimpiade Tokyo Indonesia untuk cabang olahraga balap sepeda.

Fadli sudah sampai di Tokyo dan sudah menjalani latihan di Izu Velodrome pada Jum’at (21/08/2021) waktu setempat.

Tidak sendirian, sang pelatih turut mendampingi Fadli selama Paralimpiade Tokyo 2020 ini berlangsung.

“Ketika tiba di Izu City, kami langsung registrasi untuk mendapatkan kunci masuk room di Center House Track Acomodation Cycling”, ujar Fadilah Umar selaku pelatih Fadli.

Kemudian, para 23 atlet akan berkompetisi di Paralimpiade mulai dari Selasa (24/08/2021) hingga Minggu (05/09/2021).

Beberapa atlet Indonesia sudah ada yang berpengalaman untuk tampil di kancah internasiona. Di antaranya adalah David Jacobs dari cabang olahraga tenis meja dan Ni Negah Widiasih dari cabang olahraga powerlifting.

JADWAL ATLET PARALIMPIADE TOKYO 2020

Ini dia jadwal kompetisi para atlet berdasarkan cabang olahraga di Paralimpiade Tokyo 2020.

Pada Rabu (25/08/2021) akan ada kompetisi cabang olahraga renang pukul 9.00 – 11.45 waktu setempat. Kemudian, pada pukul 9.00 – 14.20 akan ada kompetisi tenis meja dan balap sepeda akan dimulai pukul 10.00 – 15.25 waktu setempat.

Selanjutnya, pada Kmias (26/08/2021) akan ada kompetisi powerlifting pada pukul 11.00 – 14.20 waktu setempat. Lanjut pada Jum’at (27/08/2021) oleh atletik pada pukul 09/30 – 12.50 waktu setempat.

Kemudian, pada Senin (30/08/2021) terdapat kompetisi menembak yang akan tersekenggara pada pukul 08.30 – 16.45 waktu setempat.

Terakhir pada Rabu (01/09/2021) kompetisi bulu tangkis akan terlaksana pada pukul 18.00 – 22.00 waktu setempat. (ndz)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta