Simic Putus Kontrak Dengan Persija, Netizen: Malu-Maluin Anjir

Oleh anang-fajar-irawanTuesday, 26th April 2022 | 21:47 WIB
Simic Putus Kontrak Dengan Persija, Netizen: Malu-Maluin Anjir

PINUSI.COM - Kabar mengejutkan datang dari klub asal Ibukota, Persija Jakarta. Salah satu bintangnya, Marko Simic, memutuskan kontrak secara sepihak.

Alasan klasik, pemain asal Kroasia itu mengambil keputusan untuk memutuskan kontrak dengan Macan Kemayoran karena masalah penunggakan gaji selama satu tahun terakhir.

Hal tersebut diumumkan Super Simic -julukan Marko Simic- lewat akun Instagram pribadinya @markosimic_77

https://www.instagram.com/p/Cc0LlGusXhB/

Terkejut dengan pengumuman yang disampaikan Simic, The Jak -pendukung Persija- menyuarakan reaksinya melalui media sosial.

"Bobrok juga manajemen, kalo Simic gak speak up gini mana tau Persija bermasalah ngegaji pemain," bunyi cuitan pemilik akun Twitter @afiffsaisal19

"Bepe ini jangan mentang-mentang legend ko seenaknya gitu ya, padahal Simic respect banget sama Bepe, tapi perlakuannya kaya gitu. Kocak" sahut akun @muamal_z

Simic berkostum Macan Kemayoran sejak 27 Desember 2017 setelah gagal mencapai kesepakatan dengan Kelantan FA. Pemain jebolan Dinamo Zagreb mengawali debutnya di laga persahabatan melawan Persika Karawang.

https://twitter.com/afiffaisal19/status/1518944095393431552
https://twitter.com/askha_bayu/status/1518949812728524800
https://twitter.com/muamal_z/status/1518947988059529216
https://twitter.com/___airawan/status/1518943915423924225

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta