Jelang Hadapi MotoGP 2023, Joan Mir dan Alex Rins Dapat Peringatan dari Livio Suppo?

Oleh farizFriday, 10th February 2023 | 10:43 WIB
Jelang Hadapi MotoGP 2023, Joan Mir dan Alex Rins Dapat Peringatan dari Livio Suppo?

PINUSI.COM - Dua pembalap dari Honda, Joan Mir dan Alex Rins dapat peringatan dari mantan bos Suzuki, Livio Suppo jelang menghadapi MotoGP 2023. Livio mengungkapkan peringatan kepada dua pembalap tersebut mengenai perbedaan mesin Honda dan Suzuki. Keduanya tidak lagi mengendarai motor Suzuki, jika mereka berdua berhasil bisa bersaing di MotoGP 2023.

Diketahui, Suzuki menarik diri dan tidak akan ambil bagian di MotoGP 2023, karena kedua pembalap mereka Joan Mir dan Alex Rins bergabung dengan tim Honda. Joan resmi bergabungan dengan Repsol Honda dan Alex bergabung di tim satelit Honda, yaitu LCR.

BACA LAINNYA: WAW!! Sunan Kalijaga Perawatan Wajah Habiskan Sampai Ratusan Juta

Meski berbeda tim, motor mereka bakal menggunakan mesin yang tidak jauh berbeda. Sebab itu, Livio memberi peringatan kepada keduanya agar bisa cepat beradaptasi di tim barunya.

Selain mengenai mesin, ia juga memperingatkan keduanya mengenai bayang-bayang Marc Marquez di Honda. Dia berharap keduanya bisa lepas dari bayang-bayang Marc Marquez. Dengan begitu, Joan Mir dan Alex Rins bisa tampil lepas di MotoGP.

https://pinusi.com/pinsport/wow-francesco-bagnaia-buka-suara-penyebab-valentino-rossi-mendominasi-ajang-motogp/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta