Brad Binder Jagoan Baru di KTM pada MotoGP 2022, Layak Dibandingkan Dengan Marc Marquez !

Oleh farizFriday, 10th February 2023 | 15:14 WIB
Brad Binder Jagoan Baru di KTM pada MotoGP 2022, Layak Dibandingkan Dengan Marc Marquez !

PINUSI.COM - Pada ajang balap MotoGP 2022 lalu, Brad Binder tampil jadi pembalap yang fantastis di tim KTM Red Bull. Dia bahkan sampai disandingkan dengan Marc Marquez. Aksi gemilang itu ditunjukan Binder pada musim lalu dan bisa naik podium di tiga balapan, yakni Qatar, Jepang, dan Valencia.

Alhasil, pembalap asal Afrika Selatan itu di urutan keenam pada klasemen akhir MotoGP 2022 dan total mengemas 188 poin. Rekan setim Binder yakni Miguel Oliveira, juga tidak kalah gemilang. Dia sukses dua kali meriah kemenangan pada musim lalu.

BACA LAINNYA: Bisakah Minum Soda saat Menstruasi? Mengenali Efeknya pada Tubuh

Namun, penampilan Oliviera tidak sekonsisten Binde. Ia pun menyudahi musim MotoGP 2022 di peringkat lebih bawah berada di urutan ke-10 dengan 149 poin. Aksi gemilang Binder banyak pihak melempar pujian, tak terkecuali mantan pembalap asal Spanyol, Jorge Martinez.

Namun, penampilan Oliviera tidak sekonsisten Binde. Ia pun menyudahi musim MotoGP 2022 di peringkat lebih bawah berada di urutan ke-10 dengan 149 point. Menurut Martinez, Brad Binder memiliki kemiripan dengan Marc Marquez. Kesamaan keduanya terletak dari kehebatan memaksimalkan motor balap mereka saat pembalap lain gagal melakukannya.

https://pinusi.com/pinsport/alex-marquez-menjadi-perwakilan-indonesia-dalam-motogp-2023/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 7 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 5 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 2 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in 33 minutes
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 11 minutes
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | an hour ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 2 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 3 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 3 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta