Salam Perpisahan Paulo Dybala

Oleh adminnews2Tuesday, 17th May 2022 | 11:59 WIB
Salam Perpisahan Paulo Dybala

PINUSI.COM- Pertandingan Juventus vs Lazio di Serie A menjadi momen haru bagi Paulo Dybala. Laga yang berakhir 2-2 tersebut berlangsung di Juventus Stadium, Selasa, (17/05/2022) dini hari WIB.

Gol dari Juventus dicetak oleh, Dusan Vlahovic (10') dan Alvaro Morata (36'). Sedangkan Lazio dicetak oleh, Alex Sandro (gol bunuh diri, 51') dan Sergej Milinkovic (90+6).

Dikutip dari Football-Italia, Dybala tidak bisa menyembunyikan raut kesedihan ketika pertandinan berakhir. Pemain internasional Argentina tersebut, tidak akan bermain lagi untuk Juventus di musim depan.

Kontrak Dybala dengan Bianconeri berakhir pada 30 Juni mendatang. Namun sampai saat ini, baik Juventus dan Dybala gagal mencapai kata sepakat dalam perpanjangan kontrak.

"Sulit menemukan kata-kata yang tepat untuk mengucapkan selamat tinggal. Saya kira kita akan bersama selamanya, namun ternyata takdir menempatkan kita di jalan yang berbeda," tulis Dybala dalam akun Instagramnya.

"Ini adalah tahun ketujuh kita bersama, dengan 12 trofi dan 115 gol. Besok (lawan Lazio) adalah pertandingan terakhirku. Ini tidak mudah, dan saya ingin pergi ke lapangan dengan tersenyum," tambahnya.

Juventus mendatangkan Dybala pada 2015 dari Palermo. Nilai transfer saat itu adalah 32 juta Euro plus 8 juta Euro bonus, dengan kontrak lima tahun. Dybala memberikan lima gelar Serie A bersama Juventus.

Terkini

Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
PinTertainment | in 5 hours
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
PinSport | in 4 hours
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
PinNews | in 4 hours
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
PinNews | in 9 minutes
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
PinTertainment | 35 minutes ago
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
PinTertainment | an hour ago
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 19:17 WIB
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | Thursday, 19th September 2024 | 19:11 WIB
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 18:50 WIB
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | Thursday, 19th September 2024 | 18:39 WIB