Konser BLACKPINK Mulai Dipersiapkan, Pertandingan Persija Lawan Persib Kena Imbas

Oleh findyamiraThursday, 2nd March 2023 | 19:14 WIB
Konser BLACKPINK Mulai Dipersiapkan, Pertandingan Persija Lawan Persib Kena Imbas

PINUSI.COM - BLACKPINK akan segera menggelar konser turnya di Indonesia. Lebih tepatnya di Stadion Gelora Bung Karno pada 11-12 Maret 2023 mendatang.

Selaku promotor, IME Indonesia telah melakukan reservasi seminggu sebelumnya untuk persiapan konser. Namun, persiapan konser BLACKPINK tersebut menuai banyak perdebatan diantara penggemarnya dan penggemar sepakbola.

Lantaran membuat jadwal pertandingan sepakbola Persija Jakarta melawan Persib Bandung harus tertunda. Pertandingan sepakbola Persija Jakarta melawan Persib Bandung itu seharusnya dijadwalkan berlangsung pada Sabtu (04/03/23) ini.

BACA LAINNYA : Tampil dalam Campaign Calvin Klein, Pesona Jennie BLACKPINK Jadi Sorotan

Penundaan tersebut di umumkan oleh Kombes Trunoyudo Wisnu Andiko selaku Kabid Humas Polda Metro Jaya. Dari pihak GBK telah menyampaikan bahwa Stadion Utama GBK tidak bisa digunakan untuk bertanding. Dikarenakan pihak promotor sudah akan menyusun panggung.

Meski begitu, pihak kepolisian masih menunggu surat keputusan penundaan pertandingan tersebut secara resmi dari Liga Indonesia Baru (LIB).

Tidak sedikit penggemar sepakbola yang menyalahkan konser BLACKPINK atas penundaan ini. Padahal yang diketahui sebelumnya, pihak promotor sudah melakukan merencanakan konser ini dari satu tahu sebelumnya. Lantas saja perdebatan antara penggemar sepakbola dan penggemar BLACKPINK saling menyalahkan lewat media sosial. Sehingga perdebatan ini menjadi trending dan mencuri perhatian banyak orang.

https://pinusi.com/pinfinance/blackpink-dan-raisa-akan-konser-di-gbk-fifa-ingatkan-soal-rumput/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta