Pernah Latih Dortmund, Thomas Tuchel Sekarang Jadi Pelatih Baru Bayern Munchen

Oleh fauzifThursday, 30th March 2023 | 20:30 WIB
Pernah Latih Dortmund, Thomas Tuchel Sekarang Jadi Pelatih Baru Bayern Munchen

PINUSI.COM - Julian Nagelsmann meninggalkan Bayern Munchen dan digantikan oleh Thomas Tuchel pada Jumat (24/3) lalu.

Keputusan ini diambil oleh CEO Oliver Kahn dan Hasan Salihamidzic setelah berkonsultasi dengan presiden klub Herbert Hainer.

Meskipun hasil Bayern positif selama Nagelsmann bekerja, kepribadiannya dituduh bermasalah, terutama hubungannya dengan beberapa pemain.

BACA LAINNYA: Ketua Komisi X: Penolakan Timnas Israel Bermain di Indonesia Seharusnya dari Awal Bidding

Nagelsmann telah memenangkan 71,4% pertandingannya sejak menjadi bos Bayern pada Juli 2021.

Tuchel sebelumnya pernah melatih Borussia Dortmund dari tahun 2015 hingga 2017, akan memulai debutnya sebagai pelatih Bayern melawan Dortmund pada 1 April.

Jika Bayern menang, mereka akan naik ke puncak Bundesliga. Jika Dortmund menang, mereka akan unggul empat poin di atas Bayern.

https://pinusi.com/pinsport/batalkan-indonesia-sebagai-tuan-rumah-piala-dunia-u-20-2023-ini-pernyataan-lengkap-fifa/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta