Fabio Paratici Dibanned FIFA Selama 30 Bulan Terkait Skandal Akuntansi Palsu di Juventus

Oleh fauzifFriday, 31st March 2023 | 08:32 WIB
Fabio Paratici Dibanned FIFA Selama 30 Bulan Terkait Skandal Akuntansi Palsu di Juventus

PINUSI.COM - Direktur Pelaksana Sepak Bola Tottenham Hotspur, Fabio Paratici, mendapat larangan selama 30 bulan dari aktivitas sepak bola di seluruh dunia oleh FIFA.

Hal ini terjadi setelah Paratici terlibat dalam skandal akuntansi palsu di mantan klubnya, Juventus.

Skorsing ini membuat posisinya sebagai koordinator perekrutan pelatih kepala baru Tottenham terancam.

Meski belum ada indikasi kesalahan selama masa kerjanya di Spurs, larangan ini akan menghalanginya untuk terlibat dalam proses perekrutan pelatih kepala baru klub London utara setelah memecat Antonio Conte.

BACA LAINNYA: Premier League Hall of Fame Berikan Penghormatan Untuk Sir Alex Ferguson dan Arsene Wenger

Juventus juga terus membantah tuduhan tersebut dan Paratici mengajukan banding atas larangan ini ke Komite Olimpiade Italia.

Bagi klub Tottenham, ini tentu menjadi sumber rasa malu yang besar, terutama karena baru mengetahui perkembangan ini pada Selasa malam atau Rabu dini hari.

Klub masih berjuang untuk menyelesaikan musim dengan kuat dan lolos ke Liga Champions dengan 10 pertandingan tersisa.

Meski begitu, Paratici tetap mengajak para pendukung untuk terus mendukung tim dan mencapai target klub.

https://pinusi.com/pinnews/indonesia-batal-jadi-tuan-rumah-piala-dunia-u-20-erick-thohir-saya-sudah-berjuang-maksimal/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 6 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 4 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 3 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 2 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in an hour
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 41 minutes
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 41 minutes
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 5 minutes
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | 10 minutes ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta