Emas Pertama Indonesia di Ajang SEA Games 2023

Oleh SuneniMonday, 8th May 2023 | 17:09 WIB
Emas Pertama Indonesia di Ajang SEA Games 2023
Indonesia sukses mendapatkan medali SEA Games 2023 pertama melalui Rashif Amila Yaqin dari cabang aquathlon, (Foto: Istimewa)

PINUSI.COM -  Indonesia sukses mendapatkan medali SEA Games 2023 pertama  melalui Rashif Amila Yaqin dari cabang aquathlon, pada Sabtu (6/5/2023). 

Rashif berhasil  menjadi yang tercepat di nomor individu dengan mencatatkan waktu 14 menit 28 detik.  Selain Rashif, Indonesia juga mendapat emas kedua dicabang yang sama dari pelari Agus Prayogo.

BACA LAINNYA: Bikin Geleng-Geleng Kepala, Ini Hal Unik yang Terjadi Di SEA Games 2023 Kamboja

Hal ini pun diapresiasi oleh Menpora Dito. ia berharap medali pertama ini akan membuka keran medali untuk Indonesia selanjutnya. 

“Apresiasi dan terima kasih untuk aquathlon. Semoga medali emas ini bisa nambah lagi. Untuk atlet lainnya, ini adalah suntikan semangat bagi kalian untuk meraih emas dan mempersembanhkan untuk bangsa kita,” jelas Menpora Dito. Seperti dikutip Kemenpora.go.id


Terkini

Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 7 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 3 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in 2 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in an hour
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 10 minutes
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | an hour ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 2 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 2 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 2 hours ago
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta