Chelsea Kalah dari West Ham United, Raheem Sterling: Pertandingan yang Sulit Diterima

Oleh desi-rahmawatiMonday, 21st August 2023 | 17:00 WIB
Chelsea Kalah dari West Ham United, Raheem Sterling: Pertandingan yang Sulit Diterima

PINUSI.COM - West Ham United mengalahkan Chelsea dengan skor 3-1, Minggu 20 Agustus 2023.

Tiga gol The Hammer dicetak oleh Nayef Aguerd, Michail Antonio, dan gol penalti Lucas Paqueta.

Sementara, Chelsea hanya mampu mencetak satu gol melalui Carney Chukwuemeka. Ini menjadi kekalahan perdana Chelsea musim ini.

BACA LAINNYA: Al Hilal Boyong Yassine Bounou dari Sevilla dengan Mahar Rp351 Miliar

Raheem Sterling mengungkapkan rasa kecewanya, usai tampil impresif setelah Michail Antonio membuat skor menjadi 2-1 untuk keunggulan West Ham United.

"Ini adalah pertandingan yang sulit untuk diterima, peluang yang kami ciptakan dan mendominasi di laga tandang."

"Mereka mengambil peluang mereka dan mereka layak mendapatkannya pada akhirnya."

"Mendominasi pertandingan di tempat seperti West Ham, Anda harus menyelesaikan peluang. Ini adalah Premier League dan itu akan kembali menghantui Anda."

"Ketika gol kedua terjadi, itu merupakan sebuah pukulan telak, karena kami tidak memanfaatkan peluang kami dan mereka memanfaatkannya.”

"Ini adalah batu loncatan, kami mendominasi permainan dan secara fisik kami lebih baik. Kami hanya perlu menghentikan beberapa permainan yang ceroboh," paparnya. (*)

https://pinusi.com/pinsport/rayakan-hut-ke-78-ri-persib-bandung-latihan-pakai-pita-merah-putih/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta