Gagal Debut Bareng Atalanta di Serie A Italia, El Bilal Toure Bakal Absen Hingga 2024

Oleh desi-rahmawatiTuesday, 29th August 2023 | 00:01 WIB
Gagal Debut Bareng Atalanta di Serie A Italia, El Bilal Toure Bakal Absen Hingga 2024

PINUSI.COM - Setelah menjalani operasi untuk memperbaiki tendon yang robek di paha kanannya, El Bilal Toure akan absen hingga awal 2024.

El Bilal Toure didatangkan Atalanta dengan mahar 28 juta Euro, dengan tambahan 3 Euro dalam bentuk bonus.

Hal tersebut menjadi rekor transfer, di mana klub berjuluk La Dea itu sebelumnya belum pernah mendatangkan pemain dengan harga di atas 30 juta Euro.

BACA LAINNYA: Sergio Ramos Gabung Ditolak Besiktas, Gaji Ketinggian Jadi Penyebab

La Dea harus membayar 15 persen dari hasil penjualan pemain di masa depan kepada Almeria.

Namun, El Bilal Toure gagal melakukan debutnya di Serie A, karena mengalami cedera dalam serius, yang mengharuskan dirinya dioperasi, untuk memperbaiki sambungan tendon yang robek di bagian rektus femoris di paha kanannya.

Operasi telah berjalan sukses, dan El Bilal Toure kini telah memulai proses rehabilitasi sebagai upaya pemulihan.

Beberapa pihak melaporkan El Bilal Toure bisa absen hingga 2024, karena jenis cedera yang dialaminya membutuhkan waktu sekitar empat bulan untuk pemulihan. (*)

https://pinusi.com/debut-dream-seorang-christian-pulisic-bersama-ac-milan/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 6 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 3 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 2 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta