Juventus Siapkan Kontrak Baru dan Kenaikan Gaji untuk Dusan Vlahovic

Oleh desi-rahmawatiTuesday, 12th September 2023 | 11:00 WIB
Juventus Siapkan Kontrak Baru dan Kenaikan Gaji untuk Dusan Vlahovic

PINUSI.COM - Kabar yang beredar di Italia menyebut Juventus mengajukan penawaran kontrak baru kepada Dusan Vlahovic, dengan tambahan durasi satu tahun.

Ia akan terikat dengan klub raksasa asal Turin itu hingga 2027.

Sang Striker asal Serbia itu bergabung dengan Si Nyonya Tua pada bursa transfer Januari 2022, namun ada rumor yang beredar ia akan hengkang pada musim panas lalu.

BACA LAINNYA: Manchester United ‘Parkir’ Antony Gegara Dugaan Kasus Pelecehan

Sebelumnya, Bianconeri dikabarkan bakal menukar Dusan Vlahovic dengan Romelu Lukaku dari Chelsea. Namun, hal itu gagal, dan ia tetap di Turin, selagi Dusan Vlahovic gabung bersama AS Roma.

Dusan Vlahovic membuktikan ia bisa diandalkan dan mampu melakoni tiga laga pembuka Serie A sebagai starter, dan berhasil mencetak dua gol dan menciptakan sebuah assist dari tiga penampilannya.

Dalam kontrak baru, Juventus menyiapkan kenaikan gaji untuk Dusan Vlahovic. Saat ini ia menerima 7 juta Euro per tahun.

Dusan Vlahovic akan menerima 10 juta Euro per tahun, dan bisa meningkat menjadi 12,5 juta Euro pada tahun terakhir kontraknya. (*)

https://pinusi.com/jerman-kalah-1-4-dari-jepang-dfp-pecat-hansi-flick-sebagai-pelatih-timnas-jerman/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta