Pelatih Manchester City Ucap Inter Milan Pantas Masuk Final Champions League 2023-2024

Oleh Desi RahmawatiThursday, 21st September 2023 | 13:00 WIB
Pelatih Manchester City Ucap Inter Milan Pantas Masuk Final Champions League 2023-2024
Pep Guardiola mengatakan bahwa Inter Milan layak masuk Final UCL musim ini. (Foto: Instagram@herrpepguardiola)

PINUSI.COM -  Pelatih Manchester City, Pep Guardiola mengungkapkan tentang Inter Milan, tim yang pernah dikalahkan oleh Manchester City di Final Liga Champions musim lalu.

Kini Inter Milan terus berkembang di bawah asuhan Simone Inzaghi. Guardiola sebut Inter Milan adalah salah satu tim terkuat dan kandidat masuk Final Champions League 2023-2024.

"Saya tidak menyaksikan pertandingan itu (derby della Madonnina). Tidak sama sekali, lihatlah apa yang terjadi pada tim yang kami kalahkan. Di Liga Italia, derby yang dimenangkan dengan skor 5-1,” ujar Pep Guardiola.

"Saya merasa itu adalah tim yang sangat kuat. Mereka membuktikannya, sebuah pertandingan yang ketat. Koin itu datang untuk kami. Perasaan sebelumnya, betapa sulitnya Inter, sebuah kandidat untuk berada di sana lagi. Saya suka mengalahkan tim-tim yang berbeda, final ini sangat kompetitif," tambahnya.

Inter Milan berhasil meraih kemenangan 5-1 atas AC Milan. Kini, Inter Milan memimpin klasemen Serie A dengan 12 poin dari empat pertandingan.

Skuat asuhan Simone Inzaghi itu juga memiliki lini serangan terbaik di liga dengan 13 gol dengan hanya kebobolan satu kali yang terjadi di laga Derby della Madonnina kemarin.(*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta