Inter Milan Ditahan Imbang Real Sociedad 1-1, Lautaro Martinez Kecewa Berat

Oleh Desi RahmawatiThursday, 21st September 2023 | 19:00 WIB
Inter Milan Ditahan Imbang Real Sociedad 1-1, Lautaro Martinez Kecewa Berat
Real Sociedad menahan imbang Inter Milan 1-1. Foto: Instagram@fuera.juego

PINUSI.COM – Laga Real Sociedad kontra Inter Milan pada Matchday 1 Grup D Liga Champions 2023-2024, berakhir imbang 1-1.

Pada laga yang digelar di Anoeta, San Sebastian, Kamis 21 September 2023 dini hari WIB, Manajer Inter Milan Simon Inzaghi merotasi skuad-nya, dengan melakukan empat perubahan. Salah satunya, mencadangkan Marcus Thuram dan menurunkan Marko Arnautovic.

Real Sociedad lebih dahulu unggul pada menit ke-4, lewat gol yang dicetak oleh Brais Mendez. Pada menit ke-87, Lautaro Martinez berhasil menyamakan kedudukan.

Setelah laga selesai, Kapten Inter Milan itu mengaku sangat kecewa dengan hasil tersebut. Meski demikian, Lautaro tetap merasa bersyukur karena Inter Milan bisa pulang dengan membawa satu poin.

"Saya tidak puas dengan hasil ini. Kami tidak bermain dengan baik, tidak bermain seperti yang kami persiapkan."

"Kami turun ke lapangan dengan cara yang sangat buruk. Kami sempat mengalami kesulitan. Kami harus banyak berkembang."

"Saya tidak berpikir itu karena memainkan begitu banyak pertandingan. Kami menghadapi tim hebat yang datang untuk menekan kami, kami selalu offside, selalu sulit untuk bermain menghadapi tim-tim kecil yang ingin menekan Anda."

"Kami harus memperbaiki hal tersebut, bahkan dalam laga derbi, kami tidak selalu tampil dengan baik. Yang terpenting adalah meninggalkan lapangan dengan setidaknya satu poin,"  ujar Lautaro Martinez. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta