Timnas Indonesia Berhasil Unggul di Babak Pertama 2-0 Kontra Brunei di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Oleh Desi RahmawatiThursday, 12th October 2023 | 21:01 WIB
Timnas Indonesia Berhasil Unggul di Babak Pertama 2-0 Kontra Brunei di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Selebrasi Rizky Ridho setelah berhasil mencetak gol untuk Indonesia. Foto: Instagram@timnas.indonesia

PINUSI.COM – Tim Nasional Indonesia berhasil unggul di akhir babak pertama dengan keunggulan 2-0 atas Brunei Darussalam pada kualifikasi Piala Dunia 2026. Laga Indonesia vs Berunei berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Kamis (12/10/2023) malam WIB.

Tak lama dimulainya pertandingan pada menit ke-7 Indonesia sukses menambah skor lewat sundulan Hokky Caraka yang diterima baik oleh Dimas Drajad yang ada di depan gawang, Indonesia berhasil unggul dengan skor 1-0.

Sepanjang pertandingan di babak pertama Timnas Indonesia beberapa kali menciptakan peluang hingga pada menit ke-11 Indonesia berhasil menambah keunggulan lewat tendangan sudut Saddil Ramdani dituntaskan dengan baik oleh Rizky Ridho.

Timnas Indonesia berusaha menambah skor, Asnawi Mangkualam melepaskan tembakan dari luar kotak penalty. Namun, bola berhasil diamankan oleh kipper Brunei.

Hingga berakhirnya pertandingan di babak pertama, Indonesia berhasil mempertahankan skor 2-0 berkat gol yang dicetak oleh Dimas Drajad dan Rizky Ridho. (*)

Susunan Pemain Indonesia vs Brunei
Timnas Indonesia:

1-Nadeo Argawinata; 6-Sandy Walsh, 5-Rizky Ridho, 4-Elkan Baggott; 14-Asnawi Mangkualam, 23-Marc Klok, 17-Saddil Ramdani, 12-Pratama Arhan; 9-Dimas Drajad, 16-Hokky Caraka, 11-Dendy Sulistyawan

Brunei Darussalam:

1-Muhammad Haimie; 3-Abdul Mu'is, 6-Muhammad Nazhan, 23-Ak Yura, 13-Muhammad Hanif; 8-Mohd Hendra, 11-MD Hariz, 12-Naziruddin Ismail, 14-MD Haziq, 17-Muhammad Hakeme; 21-Mohammad Khairil

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 4 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in 2 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 2 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 43 minutes
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 14 minutes ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | an hour ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | an hour ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | an hour ago
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | 2 hours ago
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | 2 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta