Juventus Pinjamkan Dean Huijsen ke AS Roma Seharga 650 Ribu Euro

Oleh robbyMonday, 8th January 2024 | 23:00 WIB
Juventus Pinjamkan Dean Huijsen ke AS Roma Seharga 650 Ribu Euro
Juventus meminjamkan Dean Huijsen ke AS Roma untuk sisa musim ini. Foto: X@BaridonMarco

PINUSI.COM - Juventus memutuskan meminjamkan Dean Huijsen ke AS Roma untuk sisa musim ini, setelah menolak tawaran pindah ke Frosinone.

AS Roma, yang sedang mencari bek baru, terkesan dengan perkembangan yang ditunjukkan oleh pemain asal Belanda tersebut, meskipun hingga saat ini dia belum menjadi pemain reguler di Bianconeri.

Bianconeri telah mengangkatnya ke tim utama mereka pada musim ini, dengan harapan tinggi untuk karier masa depannya.

Dalam upaya untuk memberinya lebih banyak waktu bermain secara teratur, mereka berencana mengirimkannya dengan status pinjaman bulan ini.

Frosinone menyatakan minat mereka, terutama setelah kesuksesan tiga pemain muda Juventus sebelumnya yang mereka pinjam.

Juventus tertarik agar Huijsen bergabung dengan Frosinone. 

Namun, Roma masuk ke dalam incaran pemain tersebut, dan akhirnya pemain belakang itu memengaruhi Juventus untuk membuka negosiasi dengan rival mereka, demi mendapatkan tanda tangannya.

Juventus memberikan rincian lebih lanjut tentang transfer ini, mengungkapkan bek tersebut telah bergabung dengan Roma melalui status pinjaman dengan biaya 650.000 euro.

Biaya tersebut dapat berkurang menjadi 400.000 euro, apabila dia berhasil tampil dalam sepuluh pertandingan atau lebih.

Berdasarkan informasi dari situs transfermrkt, pemain muda berusia 18 tahun tersebut memiliki nilai pasar sebesar 2,5 Juta Euro.

Ia dipinjamkan oleh AS Roma dengan rentang waktu kurang dari satu tahun, yaitu hingga Juni 2024. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta