The Mulung Ngumpulin 2,5 Ton Sampah di Pantai Lateri Ambon

Oleh Fahri123Saturday, 8th June 2024 | 20:12 WIB
The Mulung Ngumpulin 2,5 Ton Sampah di Pantai Lateri Ambon
Komunitas The Mulung melakukan aksi bersih-bersih sampah di Pantai Lateri Ambon, Sabtu (8/6). Foto: Antara

PINUSI.COM, AMBON - Ada yang keren lagi. The Mulung sukses ngumpulin 2,5 ton sampah sepanjang Pantai Lateri di Ambon, Maluku.

The Mulung adalah komunitas lingkungan. Mereka melakukan aksi bersih-bersih itu, Sabtu (8/6).

Sebanyak 111 relawan dari berbagai kalangan terlibat. Dari mahasiswa hingga warga setempat.

“Aksi bersih sampah ini kami lakukan dengan harapan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya menjaga kebersihan lingkungan, khususnya kawasan pesisir,” kata Ketua The Mulung Ivan Lasamahu.

Dalam aksi ini, berbagai jenis sampah dipungut. Didominasi plastik sekali pakai, seperti botol, kantong dan sedotan.

FYI! Aksi ini bagian dari kampanye lingkungan The Mulung. Sudah rutin mereka lakukan.

Ivan dkk lantas menaruh harapan besar. Aksi mereka bisa mengurangi dampak negatif sampah terhadap ekosistem laut.

"Kami berharap dengan kegiatan seperti ini, masyarakat bisa lebih sadar dan mengurangi penggunaan plastik dalam kehidupan sehari-hari," tuturnya.

Selain mengumpulkan sampah, The Mulung juga menggelar edukasi singkat. Materinya soal pentingnya daur ulang dan cara pengelolaan sampah yang baik.

Terkini

Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
PinSport | 4 hours ago
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
PinNews | 4 hours ago
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
PinNews | 4 hours ago
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
PinNews | 4 hours ago
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
PinNews | 5 hours ago
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
PinNews | 11 hours ago
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
PinTertainment | 11 hours ago
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
PinTertainment | 11 hours ago
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
PinNews | 11 hours ago
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
PinTertainment | Thursday, 3rd October 2024 | 22:24 WIB