Selamat! Laksamana Yudo Margono Disahkan Jadi Panglima TNI, Hormat di Depan Anggota DPR.

Oleh Prasetio02Tuesday, 13th December 2022 | 11:49 WIB
Selamat! Laksamana Yudo Margono Disahkan Jadi Panglima TNI, Hormat di Depan Anggota DPR.
Source: Youtube.com/TVParlemen

PINUSI.COM, JAKARTA - Ketua DPR RI Puan Maharani memperkenalkan Laksamana Yudo Margono sebagai Panglima TNI yang baru saat sidang paripurna pagi tadi. Saat di resmikan menjadi Panglima TNI, Laksamana Yudo Margono langsung memberi hormat kepada anggota DPR RI yang hadir di ruang rapat.

BACA JUGA: Letkol Tituler Deddy Corbuzier Dapat Tunjangan Sampai Hak Plat TNI

Rapat Paripurna digelar di Nusantara II, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (13/12/22). Rapat di pimpin langsung oleh ketua DPR RI Puan Maharani. Selain Ketua DPR, datang juga anggota lainnya yakni Wakil Ketua DPR Rachmat Gobel, Lodewijk F Paulus, dan yang lainnya.

Ketua DPR RI Puan Maharani menanyakan apakah para peserta setuju, Laksamana Yudo Margono menjadi Panglima, dan para peserta yang hadir pun setuju jika Laksama Yudo Margono menjadi Panglima TNI.

BACA JUGA: Wali Kota Tangsel Resmikan Pembangunan Masjid Baiturrahim Serpong

Pada saat semua peserta menjawab setuju, terlihat bahwa Laksamana Yudo Margono berdiri dari tempat duduknya dan memberikan hormat kepada para anggota DPR yang hadir diruangan.

Sebelumnya, Komisi I DPR menggelar fit and proper test terhadap Laksamana Yudo, Jumat (2/12/22). Menurut hasilnya DPR menyetujui pengangkatannya sebagai Panglima TNI yang baru.

Keputusan itu diumumkan oleh Ketua Komisi I DPR Meutya Hafid sekaligus pimpiman rapat uji kelayakan tersebut.

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
PinSport | Friday, 4th October 2024 | 18:19 WIB
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 18:09 WIB
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:56 WIB
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:34 WIB
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:20 WIB
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 11:25 WIB
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 11:13 WIB
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 10:53 WIB
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 10:44 WIB
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
PinTertainment | Thursday, 3rd October 2024 | 22:24 WIB