Hebat ! Indonesia Tidak Ada Zona Merah Lagi

Oleh adminnewsThursday, 23rd September 2021 | 21:53 WIB
Hebat ! Indonesia Tidak Ada Zona Merah Lagi

Berdasarkan data covid19.go.id per 19 September 2021 sudah tidak ada zona merah lagi di Indonesia.

Pinusi.com – Sejak Agustus, Indonesia mulai diserang dengan gelombang kedua Covid-19 dengan masuknya varian delta.

Hal ini membuat Indonesia langsung memperketat kembali PPKM, karena wilayah Indonesia didominasi dengan Zona Merah.

Selang beberapa bulan kemudian, saat ini berdasaarkan data dari covid19.go.id per September, seluruh wilayah di Tanah Air masuk ke dalam zona oranye, kuning, dan hijau.

Zona Merah tak ada
Tak ada Zona Merah . sumber : detikcom

Daftar Kabupaten/Kota di Indonesia yang beralih dari Zona Merah ke Zona Oranye antara lain:

  • Sumatera Utara
    1. Kota Tebing Tinggi
    2. Kota Tomohon
  • Sulawesi Tengah
    1. Donggala
    2. Parigi Moutong
  • Sulawesi Selatan
    1. Tana Toraja
    2. Luwu Timur
  • Papua
    1. Mappi
    2. Puncak
  • NTT
    1. Belu
  • Kepulauan Bangka Belitung
    1. Bangka Tengah
    2. Kota Pangkal Pinang
    3. Bangka
    4. Belitung Timur
  • Kalimantan Utara
    1. Tana Tidung
    2. Bulungan
  • Kalimantan Timur
    1. Berau
    2. Kota Bontang
  • Jawa Tengah
    1. Banyumas
  • DI Yogyakarta
    1. Bantul
  • Bali
    1. Badung
    2. Gianyar
    3. Bangli
    4. Kota Denpasar
  • Aceh
    1. Aceh Barat Daya
    2. Pidie Jaya
    3. Pidie
    4. Aceh Jaya
    5. Nagan Raya
    6. Aceh Selatan

Itulah ke 29 Kota/Kabupaten yang masih mendapat zona oranye hingga saat ini. (krn)

Terkini

Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
PinSport | Friday, 4th October 2024 | 18:19 WIB
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 18:09 WIB
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:56 WIB
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:34 WIB
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:20 WIB
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 11:25 WIB
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 11:13 WIB
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 10:53 WIB
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 10:44 WIB
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
PinTertainment | Thursday, 3rd October 2024 | 22:24 WIB