Harga Minyak Dunia Turun Karena Pasokan Distilat AS Turun

Oleh farizWednesday, 6th March 2024 | 01:30 WIB
Harga Minyak Dunia Turun Karena Pasokan Distilat AS Turun
Harga Minyak Dunia Turun. Foto: iStock

PINUSI.COM - Harga minyak dunia turun pada hari Senin (4/3/2024) karena pasokan hasil sulingan AS turun.

Reuters melaporkan bahwa minyak mentah West Texas Intermediate (WTI) untuk pengiriman April 2024 turun USD 1,24, atau 1,5 persen, menjadi USD 78,74 per barel di New York Mercantile Exchange.

Minyak mentah Brent untuk pengiriman Mei 2024 di London ICE Futures Exchange turun 75 sen menjadi USD 82,80 per barel.

Menurut sebuah laporan yang dirilis oleh Energy Information Administration, pasokan distilat AS, termasuk minyak pemanas, turun menjadi 3,61 juta barel per hari di bulan Desember. Penurunan ini sekitar 10% dari bulan November dan merupakan level terendah sejak Juni 2020.

Harga minyak global juga dipengaruhi oleh negosiasi gencatan senjata yang sedang berlangsung antara Israel dan organisasi militer Hamas menjelang bulan Ramadan.(*)

Terkini

Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
PinSport | Friday, 4th October 2024 | 18:19 WIB
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 18:09 WIB
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:56 WIB
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:34 WIB
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:20 WIB
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 11:25 WIB
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 11:13 WIB
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 10:53 WIB
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 10:44 WIB
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
PinTertainment | Thursday, 3rd October 2024 | 22:24 WIB