Begini Penjelasan Kepolisian Setelah Mengamankan Mobil “Daus Mini”

Oleh JC_AldiThursday, 10th March 2022 | 21:40 WIB
Begini Penjelasan Kepolisian Setelah Mengamankan Mobil “Daus Mini”

PINUSI.COM – Kepolisian menghentikan mobil Toyota Fortuner di JL Akses UI, Depok, karena mobil tersebut menggunakan rotator dan juga sirine.

Mobil tersebut ternyata milik artis yang biasa dikenal dengan nama Daus Mini.

Peristiwa itu terjadi pada Kamis (10/3/2022) sekitar pukul 02.15 WIB. Berawal ketika anggota Tim Patroli Perintis Presisi Polres Depok yang sedang melakukan giat rutin patroli di Jalan Margonda Raya.

Anggota Tim Patroli Perintis Presisi Polres Metro Depok Briptu Langit Jati menjelaskan, mobil Daus Mini ini awalnya melaju di Jalan Margonda Raya. Mobil tersebut lalu menyalip Tim Patroli Polisi, dia meminta prioritas dengan menyalakan sirine.

“Seperti biasa Tim Perintis Presisi melaksanakan Patroli Malam. Saat melintas di Jalan Raya Margonda, kami disalip oleh kendaraan roda empat yang menggunakan lampu strobo dan sekali membunyikan sirine,” kata Briptu Langit Jati saat dihubungi Wartawan, Kamis (10/3/2022).

Para petugas patroli awalnya ini mengira mobil itu adalah mobil pejabat. Namun setelah mobil itu melintas mendahului anggota tim ternyata berplat nomor hitam.

“Kita pikir mobil pejabat atau pimpinan, eh ternyata setelah lewat pelatnya hitam,” kata Langit

Para petugas kemudian mengejar mobil tersebut, lalu mobil itu berhenti di kolong Kampus UI.

“Lalu kami lakukan pengejaran dan berhentikan di bawah Flyover UI,” tambahnya.

Pengemudi itu lalu diinterogasi oleh tim Perintis dan selanjutnya dibawa ke Pos Lantas.

“Karena ada pelanggaran, kami amankan ke Komando Polres Depok dan kami serahkan ke piket Reskrim,” jelasnya.

Setelah diperiksa, mobil tersebut memakai pelat bodong. Pengemudi berdalih karena pakai pelat bodong pelat mobil asli itu sudah mati pajaknya 2 tahun.

Terkini

Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
PinSport | Friday, 4th October 2024 | 18:19 WIB
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 18:09 WIB
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:56 WIB
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:34 WIB
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:20 WIB
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 11:25 WIB
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 11:13 WIB
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 10:53 WIB
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 10:44 WIB
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
PinTertainment | Thursday, 3rd October 2024 | 22:24 WIB